Ora Beach
Perjalanan dari bandara pattimura ke pelabuhan Tulehu (50K-100K Naik Ojek)
Pelabuhan Tulehu ke Amahai menggunakan speed boat (260K VIP & 117K ekonomi)
Amahai-Terminal masohi (15K Naik angkot), terminal masohi (70-100K naik travel sampai saleman)
Penginapan di Saleman ( 300-350K/night)
Saleman ke Ora beach menggunakan speed boat (300K PP), kalau ke pulau tujuh sampai 1-1.5 JT
Penginapan di Ora Beach (800K-1.5JT/night bisa di pesan via traveloka
Kalau makan 25-30K tergantung makananya sih, namun disini ngak ada warung makan jadi mungkin bisa langsung pesan di penginapannya (seandainya ada warga yang dikenal bisa gratis makan ππ)
Noted :
-Kalau mau nginap di Ambon ada kos2san dengan harga (100K/night dengan fasilitas Ac, Kamar mandi, Spring bed)
- Selain via Saleman bisa juga via Sawai ke Ora Beach tapi agak jauh sih karna harus melewati Taman Nasional Manusela
Banda Neira
Bandara Pattimura ke Banda Neira mengunakan pesawat (351K)
Dari bandara banda neira ke penginapan (15K Ojek)
Penginapan di Banda Neira (250K-300K/night)
Kapal pelni (Ambon-Banda Neira 115K)
Kapal Cepat (Ambon-Banda Neira 400K)
Banda Neira ke Lontor (5K naik kapal laut) biasanya 2 kali sehari kapalnya (pagi & sore)
Banda Neira- Pulau Hatta (20K-30K) Naik kapal, tetapi kapal ke Pulau Hatta adanya 2 hari sekali jadinya harus nginep disana
Kalau mau ke Pulau Run-Pulau Nailaka-Pulau Ay (1.5 JT PP speed), untuk transport ke tempat wisata di banda neira lumayan mahal sih jadi alangkah baiknya perginya sama teman biar murah ππ
Harga makanan disana 15K-30K tergantung mau makan apa dulu ππ
Noted : belum termasuk tiket pesawat ke Ambonnya kak jadi silahkan hitung sendiri π€£π€£π€£
Sunday, 12 January 2020
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
0 comments:
Post a Comment